Ngobrolin SEOCON 2021 | Ft. Ryan Kristo Muljono
Di tanggal 17-19 Maret 2021 bakal digelar konferensi bernama SEOCON 2021 yang kini memasuki tahun ketiganya. Di sini bakal dibagikan ilmu sekaligus workshop mengenai search engine optimization alias SEO.
Istilah SEO ini sering banget disebut belakangan ini cuma Daru masih belum tahu kenapa SEO sangat penting terutama bagi mereka yang punya bisnis dan mengandalkan digital marketing.
Yuk dengerin Daru berang inisiator SEOCON, Ryan Kristo Muljono ngobrol soal apa itu SEO dan manfaatnya serta ilmu yang akan didapatkan kalau kita ikutan di SEOCON 2021.